Berita Terbaru Kompleksitas Penyelesaian Kasus Korupsi di Sulsel Sepanjang 2023, ACC Soroti Keterbukaan Informasi APH Sejumlah kasus tindak pidana korupsi yang ditangani oleh Aparat Penegak Hukum (APH) menurut mereka, kian bertambah tiap tahunnya. Berdasarkan data ACC Sulsel tahun 2023, terdapat 78 kasus yang ditangani oleh pihak kepolisian. 9 January 2024