Aktivitas tambang telah mengubah laut dan sungai di Malili. Rencana smelter membayangi pesisir, sementara negara menyebutnya pembangunan.
Lebih sepekan kapal pesiar milik Aji Isam berlabuh di Pelabuhan Jetty, Desa Harapan, Kecamatan Malili, Kabupaten Luwu Timur.