Tangan kasar yang merobohkkan bunga protes hingga memukul jurnalis, dan tangan-tangan halus yang menghapus berita dari internet. Dua wajah kekuasaan yang bertemu di sekitar Menteri Amran.
Ketika kritik dianggap pelanggaran, dan etika dijadikan tameng untuk membungkam jurnalisme. Inilah wajah baru kekuasaan yang membungkam tanpa membredel.